Apa Alexa Rank itu??
Pengertian tentang alexa rank menurut arti secara lebih rinci yaitu : ALEXA adalah nama situs yang memberikan berbagai informasi mengenai kualitas situs lain ataupun website maupun blog, dan RANK berarti ranking atau peringkat. Jadi ALEXA RANK
adalah proses penilaian mengenai kualitas suatu situs web atau blog
yang dilakukan oleh situs alexa.com berdasarkan tolak ukur tertentu
seperti jumlah trafik pengunjung maupun kualitas kontennya, lalu di
aplikasikan menjadi pemeringkatan atau susunan peringkat / ranking.
Alexa Rank merupakan sebuah website (alexa.com) yang
digunakan untuk menganalisis banyaknya pengunjung dari website lain. Data
trafik diambil melalui toolbar alexa pada browser pengunjung website tersebut.
Jika alexa blog rendah maka semakin bagus. Namun jika suatu alexa blog tinggi
maka trafik blog tersebut rendah. Alexa Traffic Rank tidak sepopuler punya
Google. Namun, Alexa Rank cukup penting bagi para blogger untuk menjadikan blognya
sebagai patokan nilai dari sebuah website.
Gambar di atas adalah website ITB yaitu itb.ac.id yang saya coba analisis. Di Global Rank website itb.ac.id menempati peringkat dengan urutan ke 23,379 naik 1,483 dari peringkat sebelum pada 3 bulan lalu. Sedangkan di Indonesia mendapatkan website itb.ac.id mendapatkan urutan peringkat ke 365.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar